Renungan - renunganku januari - maret 2011

Oleh Eko Budi Santoso
Mahasiwa PKn FKIP UNILA 2009

terkadang kita mampu mengungkapkan sesuatu namun terkadang sesuatu itu hanyalah renungan.....
berikut ini renungan saya, mungkin juga hampir mirip renungan sahabat yang lain:

1. sebuah kata pasti memiliki sebuah arti, namun sebuah arti tidak harus hadir dari sebuah kata...

Dari Tanah Kembali Ke tanah!!!
25 Februari jam 8:29


2. Jilbab (putih)itu lambang kesucian. Setiap melihat wanita yang sungguh-sungguh akan jilbab yang dikenakanya, yakinlah mereka teguh pendirian dalam menjalankan syariat yang diwajibkan agama. Itu mencerminkan keimanan, ketaqwaan dan kesungguhan.

Dari Tanah kembali ketanah..
24 Februari jam 20:40

3. Mereka yang ingin berubah menjadi lebih baik adalah mereka yang mau bergerak, yang menghargai orang lain, dan yang tidak lupa dari mana dirinya berasal, berapapun bentuk pengorbanan itu adalah sebuah usaha. dan siapa yang menghargai usahanya walaupun itu gagal, niscaya kelak ia akan berubah lebih baik.

never give up , dari tanah kembali ke tanah !!!

Ras Eko Budi Santoso, 27 Februari 2011
26 Februari jam 18:54

4. Allah, selalu ada di sisi hamba yang tak henti Mengimani-NYA, yang tak lelah menyusuri jalan juang di dalam menyempurnakan keimanannya, dan Allah akan selalu dekat dengan Hamba yang selalu bergiat mendekati-NYA......
untuk KESABARAN tanpa batas, untuk terus belajar ilmu ikhlas, untuk MU ya Allah....

AllahHu Akbar !!!
01 Maret jam 5:37

5. Bnyak orang mlihat orang lain seolah-olah mereka lbih rndh dari dirinya. dngn mmbla dn mnutupi sgla kekurangan diri sndiri. dn saat prasaan itu tlah mncpai pncaknya tmbulah apa yg dinmkan smbong. dngn mnertawkan orng lain dsb. appun kjlekan orng lain psti terlihat, nmun kjelekan sndiri tdk trlihat.

mari kita bljar sling mnghrmati dn mnghargai, krna pd hakikatnya mnusia itu sma, akan kmbli ketanah...
02 Maret jam 21:05 ·

6. terkadang kita sulit sekali menerima pendapat orang lain, hal-hal itu tanpa kita sadari membuat diri kita menjadi seorang yang angkuh dan kadang membuat sesuatu terlepas dari relnya... rasa ingin di hargai itu wajar, tp cobalah menerima pendapat oranglain, karna org lain adalah crminan dri kita.

dari tanah kembali ketanah..
03 Maret jam 4:16

7. masalah itu selalu datang dan datang tanpa kita sadari pada diri, padahal karena masalah itu hinggap di dalam manusia yang berpikiran sempit, berbeda pada orang yang berpikiran luas, masalah itu justru dianggap pengalaman berharga yang senantiasa ia nikmati...
07 Maret jam 6:47

8. kemarahan bukanlah ujung dari masalah, justru itu merupakan proses konstruktif untuk menyelesaikan masalah, namun syaratnya adalah harus ada yang mengalah dan menahan diri. mari sahabat buang egoisme, dan mulailah mengalah karena siap untuk menang, bukan mengalah karena kalah.
07 Maret jam 20:07

9. "maafkan aku" adalah kalimat yang sulit sekali diungkapkan, tapi sahabatku, walaupun itu masalah yang sepele sekalipun, janganlah sungkan mengucapkan kalimat itu, karna pada akhirnya sesuatu yang indah akan terjadi...
08 Maret jam 2:59

10. ‎"sesungguhnya Tuhanmu hanyalah Allah yang tidak ada Tuhan selain Dia. pengetahuan_Nya meliputi segala sesuatu" (QS. Thaha:98)

dan orang2 yang mengerti adalah orang yang senantiasa memperbaiki diri dan tidak menambah suatu masalah baru, dan apahkah kau mengerti bahwa " seandainya" adalah " bagaimana" , dan sungguh Allah senantiasa bersama orang yang sabar...
07 Maret jam 7:04

11. mengalah bukan untuk kalah, tapi mengalah untuk menang dikemudian hari
Rabu pukul 3:23

12. "maafkan aku" adalah kalimat yang sulit sekali diungkapkan, tapi sahabatku, walaupun itu masalah yang sepele sekalipun, janganlah sungkan mengucapkan kalimat itu, karna pada akhirnya sesuatu yang indah akan terjadi...
08 Maret jam 2:59

13. Jangan Biarkan sesuatu membuat dirimu menjadi sesuatu yang lain, tapi buat dirimu sebagai pemberi makna sesuatu itu.... time is some think that you dont know....
Kamis pukul 16:43

14. terkadang kita ingin menjadi sesuatu yang kita sukai, tapi apakah itu diri kita?
sahabatku, jadilah seperti apa yang ada pada diri sahabat, karena orang lain itu hanyalah contoh dan sebagai proses untuk memperbaiki diri ....
Kamis pukul 19:28

14. Sahabatku, Niat yang baik akan berbuah hasil yang baik. Niat yang baik tentunya harus diiringi pula dengan usaha yang baik. dan sebaik-baiknya usaha adalah pekerjaan yang tidak di tunda-tunda. mari sahabatku kita introspeksi diri dan lebih berpikir terbuka lagi tentang niat kita..
23 jam yang lalu

15. sahabatku, pernahkah kita berfikir sesuatu yang paling jauh dari hidup kita,... bukan sesuatu yang ada di depan kita, sesuatu yang paling jauh itu adalah hari kemarin, sejauh apapun usaha kita menggapainya tidak akan rerlaksana niat kita. maka dari itu sahabatku tinggalkanlah sesuatu yang baik maka di kemudian hari nama mu dari kejauhan akan terlihat dekat...
12 maret 2011

sesuatu itu harus melalui proses dan keseimbangan, terkadang jalan pintas yang terlihat baik pun, masih kurang baik . . . jadi jalanilah suatu proses itu sesuai dengan rel yang ada ... perfect way is balance way, fiddunnya wal akhirat . . .
12 maret 2011

semoga bisa jadi bahan renungan kita bersalam, salam marginal. Dari Tanah kembali ke tanah !!!!

0 comments

Posting Komentar

silahkan berkomentar dengan bijak, sopan, dan santun. termiakasih telah mampir dan membaca blog kami.